Contoh Soal 7.7

Buatlah diagram blok, rangkaian dalam dan table kebenaran
dari IC decoder 7442.












1. Tujuan (BACK)
    - Memahami penggunaan dari IC 7442
    - Melakukan kebenaran logika dari tabel kebenaran IC 7442
    - Menyelesaikan contoh soal no 7.7
 
2. Alat dan Bahan (BACK)

 A. Alat 

        > Voltmeter



    
    Voltemeter adalah sebuah alat ukur yang biasa digunakan untuk mengukur besaran tegangan listrik yang ada di dalam sebuah rangkaian listrik.

        > Amperemeter 



    Amperemeter adalah salah satu alat ukur yang biasa digunakan untuk mengukur seberapa besar kuat arus listrik yang terdapat pada sebuah rangkaian. 

        > Power Suply 



    Power suply atau catu daya adalah salah satu alat listrik yang dapat menyediakan energi listrik untuk perangkat listrik ataupun elektronik lainnya.

B. Bahan

-IC 7442


spesifikasi:

Supply Voltage

7V

Input Voltage

5.5V

Operating Free Air Temperature

0°C to +70°C

Storage Temperature Range

-65°C to +150°C


konfigurasi pin:




  Logic state


FeatureInput 1A Input 2A output A Input lB Input 2B output B . . B I u I vc~ Input ID Input 2D output .








NOT

Jenis berikutnya adalah gerbang NOT. Gerbang NOT ini berfungsi sebagai pembalik keadaan. Jika input bernilai 1 maka outputnya akan bernilai 0 dan begitu juga sebaliknya.





NAND GATE


3. Teori (BACK)

 Logic state




  • Gerbang Logika (Logic Gates) adalah sebuah entitas untuk melakukan pengolahan input-input yang berupa bilangan biner (hanya terdapat 2 kode bilangan biner yaitu, angka 1 dan 0) dengan menggunakan Teori Matematika Boolean sehingga dihasilkan sebuah sinyal output yang dapat digunakan untuk proses berikutnya.  

    Input dan Output pada Gerbang Logika hanya memiliki 2 level. Kedua Level tersebut pada umumnya dapat dilambangkan dengan :

    • HIGH (tinggi) dan LOW (rendah)
    • TRUE (benar) dan FALSE (salah)
    • ON (Hidup) dan OFF (Mati)
    • 1 dan 0

     7 jenis gerbang logika :

    1. Gerbang AND : Apabila semua / salah satu input merupakan bilangan biner (berlogika) 0, maka output akan menjadi 0. Sedangkan jika semua input adalah bilangan biner (berlogika) 1, maka output akan berlogika 1.
    2. Gerbang OR  : Apabila semua / salah satu input merupakan bilangan biner (berlogika) 1, maka output akan menjadi 1. Sedangkan jika semua input adalah bilangan biner (berlogika) 0, maka output akan berlogika 0.
    3. Gerbang NOT : Fungsi Gerbang NOT adalah sebagai Inverter (pembalik). Nilai output akan berlawanan dengan inputnya.
    4. Gerbang NAND : Apabila semua / salah satu input bilangan biner (berlogika) 0, maka outputnya akan berlogika 1. Sedangkan jika semua input adalah bilangan biner (berlogika) 1, maka output akan berlogika 0.
    5. Gerbang NOR : Apabila semua / salah satu input bilangan biner (berlogika) 1, maka outputnya akan berlogika 0. Sedangkan jika semua input adalah bilangan biner (berlogika) 0, maka output akan berlogika 1.
    6. Gerbang XOR : Apabila input berbeda (contoh : input A=1, input B=0) maka output akan berlogika 1. Sedangakan jika input adalah sama, maka output akan berlogika 0.
    7. Gerbang XNOR : Apabila input berbeda (contoh : input A=1, input B=0) maka output akan berlogika 0. Sedangakan jika input adalah sama, maka output akan berlogika 1. 
  • -IC 7442

    Dekoder BCD-ke-desimal ini terdiri dari delapan inverter dan sepuluh gerbang NAND empat input. Inverter dihubungkan berpasangan untuk membuat data input BCD tersedia untuk decoding oleh gerbang NAND. Decoding penuh logika input memastikan bahwa semua output tetap tidak aktif untuk semua kondisi input yang tidak valid (10-15).







    4. Percobaan (BACK)
    A. Prosedur Percobaan
        - Siapkan Komponen yang dibutuhkan
        - Rangkai komponen sesuai soal
        - Buat simulasi pada proteus
        - Jalankan Simulasi Rangkaian

    B. Rangkaian Simulasi






    5. Video (BACK)





    6. Link Download (BACK)

    File HTML>>disini
    Link download Video>>>disini
    Link download rangkaian>>disini
    Link datasheet IC 7442>>disini
    Link Datasheet NAND gate disini

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH ELEKTRONIKA 2020-2021 Oleh: Aufa Agustin 2010952002 Dosen Pengampu   Dr. Darwison, M. T.   Rizki Wahyu Pr...