Tugas Pendahuluan 1




 1. Kondisi (BACK)

Percobaan 1 kondisi 5

Kondisi awal LED mati lalu hidup bergantian 2 led dari kiri secara berulang

2. Gambar Rangkaian Simulasi  (BACK)



3. Video Simulasi (BACK)




4. Prinsip Kerja Rangkaian (BACK)

    Rangkaian pada percoobaan ini menggunakan beberapa komponen seperti Simulino Uno, LED-blue, Resistor, ground, dan Power/Vcc. Pada bagian Simulino Uno bagian Power dihubungkan 5V ke Vcc dan GND ke ground. Pin yang digunakan pada Simulino Uno ini adalah pin 2-9( pada Pin Digital D2-D9). Masing-masing Pin dihubungkan ke masing-masing LED( 8 LED), sebelum dihubungkan pada LED, rangkaian dihubungkan dengan Resistor untuk dapat menghidupkan LED( Arus pada LED tercukupi) dan semua LED akan dihubungkan ke ground. Jika kita menginginkan 2 LED hidup lalu mati bergantian dari kiri secara berulang, maka terlebih dahulu dibuat program untuk Simulino Unonya di bagian Aplikasi Arduino. Pada Program kita memasukkan dahulu variabel yang kita inginkan, dan diset sesuai dengan Pin yang digunakan (Array mode). Agar tercapainya tujuan, kita membuat program looping, sehingga terjadi perulangan pada ouput yang dihasilkan, dan diberikan delay untuk membuat output mati. Pada program kita menggunakan Logika HIGH dan LOW. HIGH kita gunakan untuk menghidupkan LED(diberikan tegangan 5V) dan LOW kita gunakan untuk mematikan LED( diberikan tegangan 0V), setelah program selesai, program dijalankan pada Arduino dan filenya dimasukkan ke Simulino Uno, kemudian rangkaian proteus dijalankan, maka LED akan hidup 2 LED dan mati,lalu berjalan ke kanan, ini berlangsung secara terus-menerus(looping)

5. Link Download (BACK)

Download Datasheet Resistor

Download Datasheet LED








Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH ELEKTRONIKA 2020-2021 Oleh: Aufa Agustin 2010952002 Dosen Pengampu   Dr. Darwison, M. T.   Rizki Wahyu Pr...